Ads 468x60px

...

Rabu, 18 Juni 2014

Makna Al 'Adl

AL ‘ADL = MAHA ADIL


Pembuka Kata

Nama Allah, Al 'Adlu ( العدل ) dibaca Al 'Adl termasuk Al-Asma`ul Husna, firman Allah :
  • Hai orang-orang yang beriman hendaklah kamu jadi orang-orang yang selalu menegakkan (kebenaran) karena Allah, menjadi saksi dengan adil. dan janganlah sekali-kali kebencianmu terhadap suatu kaum, mendorong kamu untuk berlaku tidak adil. berlaku adillah, karena adil itu lebih dekat kepada takwa. Dan bertakwalah kepada Allah, sesungguhnya Allah Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan. (Al-Maa’idah [5]: 8) 

Makna Kata  

Nama Allah, Al 'Adlu bermakna Yang berlaku adil didalam hukumNya dan ketetapanNya.


Penutup Kata

Demikian pengertian yang terkandung di dalam tiap-tiap nama dari Asmaul-Husna yang amat masyhur itu. Pengertian yang kita terangkan secara ringkas seringkas-ringkasnya. Bila dibentangkan atau diuraikan dengan panjang, maka  nama Allah, Al 'Adlu tidak cukup dengan sebuah buku tebal seribu halaman, Allah tidak terbatas keagungan, ketinggian, kemuliaan dan kesempurnaa-Nya.

Cara berdoa dengan Nama Allah,
Al 'Adlu dengan ditambahkan kata Jalla Jalaaluhu yang artinya : Mulia kemuliaan-Nya. Misalnya "Ya 'Adl Jalla Jalaaluhu"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

About

Sample Text